Sembelit pada umumnya bukanlah suatu pertanda pengisi yang sangat membahayakan tetapi gangguan pencernaan tersebut bisa disembuhkan dengan melakukan beberapa perawatan di rumah ataupun dengan mengkonsumsi obat-obatan untuk mengatasi sembelit yang dijual bebas di apotek tetapi apabila nantinya kondisi tersebut terjadi pada ibu yang masih mengandung maka Ibu tersebut tidak boleh sembarangan memilih obat pencahar
Lalu Di bawah ini adalah beberapa cara aman untuk mengatasi sembelit pada ibu hamil
Perbaiki pola makan
Pola makan nantinya akan berkaitan sangat erat dengan Penyakit sembelit maka dari itu untuk Anda harus memperbaiki pola makan agar bisa menjadi salah satu obat pencahar yang alami bagi ibu hamil pertama-tama di mana ada yang harus Meningkatkan konsumsi makanan yang memiliki kandungan serat tinggi dimana serat nantinya akan membantu membuat kesehatan menjadi lebih lunak sehingga dengan mudah bisa melewati usus dan mencapai anus dengan lancar Hal tersebut dikarenakan Selatan ini akan bekerja menarik lebih banyak lagi air ke bagian usus Sehingga nantinya feses yang keras bisa menjadi lebih lunak
Banyak minum air
Agar nantinya Anda bisa mengatasi sembelit pada ibu yang sedang mengandung di mana memang sudah dijelaskan sangat efektif Apabila Anda harus meningkatkan asupan cairan pada tubuh Hal ini dikarenakan nantinya serat bekerjasama dengan air yang anda konsumsi agar bisa melunakkan feses Apabila tubuh anda yang kekurangan cairan maka sembelit juga akan bertambah menjadi lebih parah Anda harus memastikan bahwa telah mengkonsumsi 18 air putih sehari di mana nantinya Anda dapat mendapatkan cairan tersebut dengan mengkonsumsi makanan seperti sup ataupun buah yang memiliki kandungan air
Pastikan tetap aktif bergerak
Kegiatan olahraga nantinya bisa membantu anda untuk melancarkan BAB sehingga kegiatan olahraga ini juga merupakan salah satu cara untuk Anda bisa mengatasi kondisi sembelit pada ibu yang sedang mengandung di mana aktivitas tersebut nantinya bisa merangsang beberapa pergerakan di bagian usus sehingga bisa mendorong feses keluar melalui usus menjadi lebih lancar tetapi untuk ibu hamil di mana harus berhati-hati ketika sedang melakukan kegiatan olahraga apabila anda melakukannya dengan tidak tepat nantinya bisa membahayakan janin yang ada didalam kandungan